Universitas Muhammadiyah Malang Yang terletak di Malang merupakan salah satu PTS(Perguruan Tinggi Swasta) yang terkemuka, Universitas Muhammadiyah Malang terus berkembang seiring berkembangnya zaman. UMM yang biasa kita sebut dengan JAS MERAH KAMPUS PUTIH ini mengalami perkembangan yang pesat sejak awal berdirinya yaitu pada tahun 1964, lalu berdiri sendiri tanpa campur tangan universitas muhammadiyah jakarta pada 1 juli 1968.Kampus bergengsi ini memiliki 3 kampus yaitu Kampus I : Jalan Bandung No.1, Kampus II: Jalan Bendungan Sutami No:188A, Kampus III: Jalan Raya Tlogo Mas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar